Minggu, 04 Juli 2010

Tips Membuat api dengan air atau es



Api akan padam jika disiram dengan air, tetapi, ternyata api dapat dibuat dari air. Tidak percaya? Lakukan kegiatan berikut:

Buat para petualang ataupun penjelajah ataupun orang iseng. Api sangat menarik. Lebih menarik lagi jika kita bisa membuat api dari
barang-barang yang aneh alih-alih menggunakan korek api.
Sebelumnya pernah  bikin api waktu pramuka menggunakan kaca pembesar?

Konsep Kali ini mirip2. Namun kita membuat kaca pembesarnya dengan plastik dan air atau es.
Langkah-langkahnya:

+ Masukkan air kedalam plastik sisakan sedikit udara di dalamnya.
+ Gunakan untuk memfokuskan sinar matahari diatas rempah-rempah kayu kering.
+ Bila telah berasap dan membara, tiup sampai mengeluarkan api.
gambar-gambarnya bisa diliat disini:

Tips Paling Oke












 membuat api dengan es
















a) Alat dan bahan yang diperlukan:
  • Tempurung kelapa atau mangkuk
  • Kertas dan plastik
  • Air
  • Almari es
  • Rumput kering atau benda yang mudah terbakar
b) Cara percobaan:
  1. Buatlah lensa cembung dari bahan es dengan cara :
  • Tempurung/mangkok dialasi dengan kertas dan plastik (agar es mudah dipisahkan dari tempurung atau mangkok)
  • Isi tempurung/mangkok dengan air
  • Masukkan ke almari es dan tunggu sampai membeku.
  • Pisahkan es dari tempurung.


Prinsip kerjanya sederhana. Panas yang
dikumpulkan dari matahari membuat kayu membara dan dengan bantuan
oksigen terjadilah api. selamat berusaha ...yaa !!!
Digg Google Bookmarks reddit Mixx StumbleUpon Technorati Yahoo! Buzz DesignFloat Delicious BlinkList Furl

0 komentar: on "Tips Membuat api dengan air atau es"